27 Oktober 2011

Jangan lakukan Usai Olahraga

Anda mungkin telah menghabiskan satu jam sehari untuk olahraga keras. Tapi bagaimana dengan 23 jam lain di saat Anda tak olahraga?
Nah dibawah ini hal-hal yang tak boleh Anda lakukan usai berolahraga:
1. Minum Sports Drink
Jangan terburu-buru mengonsumsi sports drink bila tubuh Anda tidak benar-benar kehilangan elektrolit. Sports drink umumnya mengandung pemanis buatan yang tak baik bagi tubuh. Cukup tenggak air putih untuk mengganti cairan tubuh yang hilang.
2. Tidak langsung makan

15 Oktober 2011

olahraga otak

Selain mengonsumsi makanan sehat, mengolah raga secara teratur, dan mengelola stres, beberapa kegiatan ringan berikut ini bisa dilakukan untuk menajamkan otak.
- Bernapas dalam
Tarik napas melalui hidung dan bawa udara ke dalam paru-paru. Semakin banyak oksigen masuk ke aliran darah dan otak, akan meningkatkan performa otak. Juga membuat Anda lebih rileks dan berpikir jernih.
- Meditasi
Regangkan otot-otot tubuh sebentar, lalu biarkan rileks. Cobalah duduk, tutup mata, dan pusatkan perhatian pada pernapasan saja. Meditasi ringan selama 5-10 menit ini juga dapat membantu Anda untuk menyiapkan daya pikir melakukan tugas terbaiknya.

14 Oktober 2011

kapoera

Capoeira merupakan sebuah olahraga bela diri yang dikembangkan oleh para budak Afrika di Brasil pada sekitar tahun 1500- an. Gerakan dalam capoeira menyerupai tarian dan bertitik berat pada tendangan. Pertarungan dalam capoeira biasanya diiringi oleh musikdan disebut Jogo. Capoeira sering dikritik karena banyak orang meragukan keampuhannya dalam pertarungan sungguhan, dibanding seni bela diri lainnya seperti Karate atau Taekwondo.
Capoeira adalah sebuah sistem bela diri tradisional yang didirikan di Brazil oleh budak-budak Afrika yang dibawa oleh orang-orang Portugis ke Brazil untuk bekerja di

sinar matahari mencegah tulang rapuh

Jangan takut dengan matahari,terlalu takut memiliki kulit gelap malah akan memberikan efek negatif bagi anda.Matahari ternyata memiliki manfaat yang besar untuk tulang kita.Sebuah Kelompok Osteoporosis  memperingatkan agar tidak menghindari sinar matahari karena dapat berakibat kurangnya vitamin D yang dikutip dari dailymail.Setiap orang seharusnya memberikan waktu sekitar 10-20 menit untuk bertahan pada sinar matahari dan memastikan lengan serta wajah terbuka.Terutama bagi seorang yang sudah lanjut usia.Di Negara Inggris memiliki tingkat patah tulang terbesar di Eropa yaitu sekitar 75.000 kasus setiap tahunnya.Patah tulang disebabkan oleh osteoporosis sejak dini yang tidak dijaga.Sehingga tulangnya lemah dan mudah patah.

15 menit Olahraga bikin awet muda

Manfaat berolahraga sangatlah banyak,selain menambah kesegaran dan kebugaran tubuh,ternyata juga dapat membuat panjang umur.Olahraga tidak harus berlama-lama,hanya 15 menit per hari akan membuat tubuh anda semakin fit daripada sebelumnya.Olahraga yang teratur dapat memperkuat otot,mengurangi risiko beberapa penyakit dan meningkatkan kesejahteraan mental.
WHO sebagai lembaga kesehatan dunia,telah memberikan panduan

masa pertumbuhan jangan latihan angkat berat

Jakarta, Pada dasarnya tidak ada batasan usia berapa seseorang bisa mulai berolahraga. Namun untuk bisa mencapai tinggi badan optimal, sebaiknya hindari olahraga berat terutama latihan pembentukan otot saat memasuki masa pertumbuhan. David Cameron-Smith, Associate Professor dari Deakin University Australia menyarankan olahraga berat semacam itu dilakukan setelah memasuki usia 15-17 tahun. Pada usia di bawahnya, ia menyarankan olahraga yang lebih memberikan manfaat bagi kebugaran. 

11 Oktober 2011

manfaat renang

Berenang adalah salah satu jenis olahraga yang mampu meningkatkan kesehatan seseorang yang jg merupakan olahraga tanpa gaya gravitasi bumi (non weight barring). Berenang terbilang minim risiko cedera fisik karena saat berenang seluruh berat badan ditahan oleh air atau mengapung. Selain itu berenang merupakan olahraga yang paling dianjurkan bagi mereka yang kelebihan berat badan (obesitas), ibu hamil dan penderita gangguan

tips untuk berhenti merokok

Tips dan Latihan Pembentukan Six Pax Perut

ia perut datar adalah ideal semua orang di dunia ini. tampaknya sangat sulit untuk mendapatkannya, tapi dengan sedikit kemauan dapdat kita memiliki perut datar di idolakan oleh laki-laki. ikuti langkah berikut:
1. Motivasi untuk menghabiskan lebih, tidak bertahan hanya 1-2bln aja. (Dapat diatasi dengan mengajak teman atau pacar yang seingin, jika saya masih dapat memahami sedikit lebih terhormat, atau otot perut sudah terbentuk)
2. Perhatikan perut anda ketika duduk, Klau tekukan2 masih ada, berarti bahwa ada banyak lemak, otot Keliat ga tar, mulai dengan membakar lemak, dapat dengan berlari atau bersepeda. 

P3K pada kaki yang terkilir

Cedera kaki sangat mengganggu karena akan mempengaruhi kegiatan sehari-hari kita. sayangnya kebanyakan orang melakukan pertolongan pertama yang salah ketika cedera kakinya. Berikut ini adalah langkah-langkah yang benar pertolongan pertama ketika Anda mendapatkan cedera pada kaki:

1. Istirahatkan kaki Anda sejenak dan tidak dipaksa untuk pindah.Aktivitas yang berlebihan dapat mengakibatkan komplikasi lebih lanjut, seperti ligamen yang robek akan lebih parah, sering disertai dengan patah tulang terkilir / patah / retak tulang.

perbedaan penjas dan olahraga

Ada 4 aspek yang membedakan antara Olahraga dan PendidikanFisik, antara lain:

Tujuan Pendidikan Jasmani disesuaikan dengan tujuan pendidikanterkait dengan pengembangan pribadi dari semua siswa,sementara tujuan Olahraga adalah merujuk pada pencapaiankinerja perilaku bermotor sebagaimana tinggi untuk memenangkan pertandingan.
Konten pembelajaran dalam pendidikan jasmani disesuaikan dengan tingkat kemampuan siswa, sementara isi olahragapembelajaran atau pelatihan konten adalah target yang harus dipenuhi.

manfaat pemansan sebelum berolahraga

Mungkin Anda dari pemanasan kecil digunakan untuk melakukan kegiatan atau pemanasan sebelum berolahraga. Pada saat sekolah pertama kita diajarkan untuk pemanasan terlebih dahulu sebelum masuk ke pelajaran praktek olahraga di lapangan.Setidaknya kita disuruh joging di sekitar lapangan atau sekitar jalanan di luar sekolah. Ketika gym di pagi hari bersama dengan gerakan apapun akan pemanasan latihan bagi mereka yang datang tidak terlambat.
Ada mungkin bertanya-tanya mengapa pemanasan harus dilakukan? apa fungsi dan manfaat pemanasan sebelum aktivitas fisik berat seperti olahraga? Dan berbagai pertanyaan lain yang mungkin tidak dijawab hingga saat ini. Yang pasti adalah sangat penting untuk melakukan pemanasan sebelum latihan. Daripada menyesal kemudian karena tidak memanas sendiri, kemudian melakukan pemanasan bahkan jika hanya sebentar.

cara membakar lemak engan intesitas latihan

Selain jenis latihan, faktor lain yang penting dalam membakar lemak adalah intensitas latihan yang sesuai. Anda bisa mengukurnya dengan mengukur denyut jantung selama latihan, Dr Penelitian. George Brooks dari University of California, Berkeley, menunjukkan bahwa penggunaan lemak sebagai sumber energi akan maksimal jika latihan intensitas dilakukar bawah kedua maksimum 65% jantung. Di atas angka-angka ini, tubuh akan menggunakan karbohidrat lebih dari lemak sebagai bahan bakar.

08 Oktober 2011

manfaat donor darah


Tahukah kamu manfaat donor darah? Nah, bagi temen-temen yang belum pernah tahu, betapa pentingnya donor danar, coba perhatikan ulasan di bawah ini dengan baik

1. Menjaga kesehatan jantung
Tingginya kadar zat besi dalam darah akan membuat seseorang menjadi lebih rentan terhadap penyakit jantung. Zat besi yang berlebihan di dalam darah bisa menyebabkan oksidasi kolesterol. Produk oksidasi tersebut akan menumpuk pada dinding arteri dan ini sama dengan memperbesar peluang terkena serangan jantung dan stroke. Saat kita rutin mendonorkan darah maka jumlah zat besi dalam darah bisa lebih stabil. Ini artinya menurunkan risiko penyakit jantung. 
2. Meningkatkan produksi sel darah merah
Tak perlu panik dengan berkurangnya sel darah merah, karena sumsum tulang belakang akan segera mengisi ulang sel darah merah yang telah hilang. Hasilnya, sebagai pendonor kita akan mendapatkan pasokan darah baru setiap kali kita mendonorkan darah. 

07 Oktober 2011

sejarah gulat

Pada tahun 2500 SM cabang olahraga Gulat telah menjadi suatu mata pelajaran di suatu sekolah di Negara Cina dan sekitar tahun 2050 SM gulat juga dipelajari oleh orang-orang Mesir. Sejak Olympiade Kuno, gulat telah menjadi suatu acara pertandingan, walaupun acara tersebut diadakan di dalam acara Pentahlon.
Pada Olympiade I tahun 1896 di Athena gulat Gaya Yunani-Romawi menjadi suatu acara pertandingan tersendiri. Pada Olympiade III tahun 1904 di St Louis Amerika Serikat, acara pertandingan gulat hanya untuk gaya catehras catch can saja. Sedangkan pada Olympiade IV tahun 1908 di Inggris mengadakan pertandingan gulat untuk dua gaya yaitu Yunani-Romawi dan catehras catch can. Peraturan gulat Internasional baru diadakan pada Olympiade XI tahun 1936 di Berlin Jerman.

5 kesalahan dalam latihan memperbesar otot

Latihan mandeg dan kurang efektif? Beban angkatan tidak naik padahal sudah pakai suplemen? Akhirnya tidak dapat hasil, bosan, dan berhenti? Kalau Anda mengalami hal ini, mungkin Anda telah melakukan salah satu dari empat kesalahan di sini. Dengan mengetahui dan kemudian memperbaikinya, pasti fitness menjadi aktifitas yang lebih menyenangkan dan menghasilkan untuk kita semua!
Latihan biasanya menjadi bagian yang paling menyenangkan bagi fitnesmania. Dengan banyaknya variasi program dan fasilitas latihan yang ditawarkan oleh masing-masing pusat kebugaran serta berkumpul dengan beberapa teman dalam suatu ritual olah fisik menciptakan pengalaman latihan yang selalu menyenangkan.

sejarah senam

Menurut asal kata, senam (gymnastics) berasal dari bahasa Yunani, yang artinya: "untuk menerangkan bermacam-macam gerak yang dilakukan oleh atlet-atlet yang telanjang". Dalam abad Yunani kuno, senam dilakukan untuk menjaga kesehatan dan membuat pertumbuhan badan yang harmonis, dan tidak dipertandingkan. Baru pada akhir abad 19, peraturan-peraturan dalam senam mulai ditentukan dan dibuat untuk dipertandingkan. Pada awal modern Olympic Games, senam dianggap sebagai suatu demonstrasi seni daripada sebagai salah satu cabang olahraga yang teratur
Menurut Menke G. Frank dalam Encyclopedia of Sport, as Bannes and Company, New York, 1960, senam terdiri dari gerakan-gerakan yang luas/banyak atau menyeluruh dari latihan-latihan yang dapat membangun atau membentuk otot-otot tubuh seperti : pergelangan tangan, punggung, lengan dan lain sebagainya. Senam atau latihan tersebut termasuk juga : unsur-unsur jungkir balik, lompatan, memanjat dan keseimbangan.
Sedang Drs. Imam Hidayat dalam bukunya Penuntun Pelajaran Praktek Senam, STO Bandung,

05 Oktober 2011

Futsall


Futsal adalah permainan bola yang dimainkan oleh dua tim, yang masing-masing beranggotakan lima orang. Tujuannya adalah memasukkan bola ke gawang lawan, dengan memanipulasi bola dengan kaki. Selain lima pemain utama, setiap regu juga diizinkan memiliki pemain cadangan. Tidak seperti permainan sepak bola dalam ruangan lainnya, lapangan futsal dibatasi garis, bukan net atau papan.
Futsal turut juga dikenali dengan berbagai nama lain. Istilah "futsal" adalah istilah internasionalnya, berasal dari kata Spanyol atau Portugis, futbol dan sala

sejarah renang indonesia

Sejak sebelum kemerdekaan, di negara kita telah ada beberapa kolom renang yang indah dan baik. Akan tetapi pada waktu itu, kesempatan bagi orang-orang Indonesia untuk belajar berenang tidak mungkin. Hal ini disebabkan setiap kolam renang yang dibangun hanyalah diperuntukkan bagi para bangsawan dan penjajah saja.

Memang waktu itu ada juga kolam renang yang dibuka bagi masyarakat banyak, akan tetapi harga tiket masuk sedemikian tingginya, sehingga para pengunjung tertentu tidak bisa membayar tiket masuk untuk berenang.

sistem pertandingan

2. Sistem Kompetisi
Berbeda dengan sistem gugur, sistem kompetisi memberikan kesempatan bagi setiap peserta untuk Baling berhadapan. Dua jenis kompetisi yang lazim dipakai ialah, kompetisi penuh dan setengah kompetisi. Dalam kompetisi penuh setiap peserta berhadapan dua kali sedangkan dalam
setengah kompetisi setiap peserta hanya berhadapan satu kali.
Sebagai contoh, jika peserta pertandingan sebanyak 10 tim, maka setiap tim akan bertanding sebanyak Sembilan kali dalam sistem setengah kompetisi. Jika dipakai sistem kompetisi penuh, setiap tim bertanding atau berhadapan dua kali sehingga pertandingan yang diikuti oleh satu tim sebanyak 18 kali.